Sabtu, 07 Maret 2015

SSB yang ada di PURWOKERTO

Purwokerto setidaknya mempunyai banyak SSB/CLUB/AKADEMI Persepakbolaan yang begitu baik.Diantara kebanyakan tersebut Terdapat 5 SSB yang benar-benar Terbaik , antara Lain ;

1. ASPI PURWOKERTO atau sekarang bernama S.S EXELENTE
ASPI singkatan dari Akademi Sepakbola Purwokerto Indonesia , sedangkan S.S EXELENTE adalah Soccer School EXELENTE biasa di sebut Banyumas EXELENTE.Tempat berlatih atau berkandang di Lapangan Sasana Krida SIDABOWA,dan di managery oleh Bpk.Purwanto,S.H.Sedangkan Pelatihnya sendiri bernama Dar Sono , ia merupakan pelatihan yang begitu sabar dan bertangan dingin dalam mendidik anak-anaknya.S.S EXELENTE sudah menjuarai event dari beberapa kejuaraan.
2.IM PURWOKERTO
IM singkatan dari Indonesia Muda,berlatih di lapangan Veteran Purwokerto belakang SMK Veteran.IM juga sudah sering menjuarai beberapa event kejuaraan seperti halnya SS EXELENTE.
3.MUTIARA PURWOKERTO
MUTIARA bukanlah sebuah singkatan tetapi sebuah kata yang bermakna,mungkin maknanya jika dalam persepakbolaan adalah supaya selalu berkilau dalam persepakbolaan Indonesia.Berlatih di Lapangan Kombas , belakang kantor BAPPEDA Purwokerto.
4.MARS PURWOKERTO
MARS adalah singkatan dari MERSI , karena lidah Ngapak akan lebih mudahnya disebut Mars.
Seperti nama singkatannya Mersi , SSB Mars pastinya berlatih di Mersi di lapangan belakang salah satu Rumah Sakit yang berada di Mersi.
5.BU atau Banyumas UNITED
BU adalah SSB baru , berdiri tahun 2014 . Berlatih di lapangan Brubahan belakang RRI Purwokerto . Walaupun SSB baru tetapi BU sudah sering menjuarai event-event sepakbola yang ada di EKS-Karesidenan Banyumas.

Itu adalah yang Menurut Saya Merupakan SSB Terbaik yang berada di KOTA SATRIA PURWOKERTO,apabila ada kesalahan dalam penulisan atau dalam memaknai sebuah kata saya mohon maaf . TERIMA KASIH ... !

3 komentar:

  1. Salam olahraga, barangkali mau tanding persahabatan bisa Sparing Sepak Bola disini, mggo silahkan..

    BalasHapus
  2. Salam olah raga...selamat malam bos,ini saya mau nanya kalau mau mendaftarkan anak saya untuk ikut latian sepak bola saya kalau mau daftar kemna ya?

    BalasHapus